+ -

Pages

Jumat, 04 Juli 2014

CARA MERAWAT PAYUDARA

CARA MERAWAT PAYUDARA


Cara merawat payudara_ Website ini menyajikan informasi cara merawat payudara menggunakan metode praktis dengan hasil luar biasa, karena telah terbukti dalam waktu singkat dapat mengencangkan & membesarkan payudara anda hingga mencapai titik optimalnya.

http://caramerawatpayudara3.blogspot.com/2014/02/cara-merawat-payudara.html
Penyebab payudara menjadi kendur
Beberapa penyebab yang mengakibatkan payudara menjadi kendur & tidak menarik diantaranya adalah:

  • Salah memilih bra: menggunakan bra yang kekecilan akan menyebabkan payudara kecil dan timbul rasa sakit sedangkan bila menggunakan bra yang kebesaran akan membuat payudara turun dan kendur. 
  • Usia yang semakin tua: Usia yang semakin bertambah menyebabkan berkurangnya regenerasi sel dalam tubuh & akan mempengaruhi payudara.
  • Perlakuan kasar: Perlakuan kasar pada payudara dapat menyebabkan trauma, kendur, hingga memicu kanker.
  • Diet dan Obesitas: Disaat mengalami masalah obesitas atau berat badan bertambah membuat ligamen tubuh tidak pada posisinya, sehingga jaringan payudara juga berpindah yang mengakibatkan payudara menjadi lebih kendur. Sedangkan disaat melakukan diet, payudara akan menjadi kecil karena berkurangnya lemak, sehingga terlihat kecil dan kendur.
  • Gravitasi: Menurut Ir. N.O. Brantly yang dibenarkan oleh Dr. Melissa S. Luwia, MHA, dari Yayasan Kanker Indonesia. Salah satu penyebab payudara wanita menjadi kehilangan kekencangannya atau menjadi kendur adalah faktor gaya gravitasi bumi.
  • Melahirkan: Penyebab payudara kendur lainnya adalah kehamilan dan melahirkan. Disaat mengandung payudara akan membesar dan semakin bertambah beratnya, terutama disaat kehamilan sudah memasuki detik-detik melahirkan.
  • Menyusui: Disaat menyusui kantung kelenjar susu pada payudara semakin meningkat, begitu juga dengan beratnya. Sehingga payudara akan semakin jatuh dan terlihat kendur.
  • Kurang gizi: Salah satu faktor yang menjadi pemicu payudara kendur dan tidak padat adalah kurangnya asupan gizi terutama makanan yang banyak mengandung protein nabati.
5 Serba Serbi Blogger Setia Suka Maju: CARA MERAWAT PAYUDARA CARA MERAWAT PAYUDARA Cara merawat payudara _ Website ini menyajikan informasi cara merawat payudara  menggunakan metode praktis deng...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

< >